Rabu, 14 September 2011

Pengorganisasian

Definisi Pengorganisasian : - proses membagi tugas,wewenang dan tanggung jawab
                                              - proses mengatur pembagian sumber daya yang tepat untuk pencapaian tujuan
                                              - proses tata hubungan antara satuan kerja yang satu dengan yang lain
Jadi, organizing adalah mekanisme utama ketika manajer melaksanakan kegiatan perencanaan yang telah dibuat..

Definisi Perencanaan dalam Manajemen


Perencanaan (planning) adalah proses menentukan tujuan dan sasaran dan memutuskan cara terbaik untuk mencapai sebuah tujuan dan sasaran.

Contoh :
Perorangan --> Tujuan   --> lulus berijasah S1
                  --> Sasaran  --> IPK > 3 , durasi < 4 tahun.

PDAM       --> Tujuan   --> Pelayanan kebutuhan air bersih
                  --> Sasaran  --> Kebutuhan air untuk instansi masyarakat,tempat ibadah,industri,dll.